Join My Circle
Algoritme media sosial terus berubah sehingga informasi tentang terbitnya bukuku semakin sulit sampai padamu. Jadi aku mencari jalan lain untuk mengabarkan. Supaya kamu nggak ketinggalan, silakan daftarkan alamat e-mail-mu di form di bawah ini. Kamu akan menerima e-mail saat aku mengumumkan cover, blurb, bab ekstra, tanggal terbit, dan sebagainya.